Fireproofing Spray untuk Proteksi Kebakaran Gedung

Fireproofing Spray

Kita harus dapat menerima kenyataan pahit bahwa kebakaran bisa terjadi kapan saja, baik kita siap atau tidak. Kerusakan akibat kebakaran bersifat merugikan. Itulah mengapa fireproofing spray (proteksi kebakaran) merupakan hal penting dalam keselamatan bangunan yang tidak boleh diabaikan, terutama bagi Anda sebagai pemilik bisnis atau profesional konstruksi. Jadi, dalam artikel ini akan membahas pentingnya fireproofing spray sebagai proteksi kebakaran.

Fireproofing Spray untuk Proteksi Kebakaran Gedung
Fireproofing Spray untuk Proteksi Kebakaran Gedung

Apa Definisi dari Fireproofing Spray?

Fireproofing spray adalah proteksi kebakaran pasif yang menjadi pelindung bangunan dan struktur baja, besi dan beton. Peran penting fireproofing spray ialah untuk mencegah serta memperlambat penyebaran api saat kebakaran terjadi. Kemudian dengan mengaplikasikan fireproofing spray dapat meningkatkan kemampuan proses dan struktur pendukung untuk mempertahankan integritas strukturalnya selama kebakaran, mencegah atau setidaknya menunda keruntuhan elemen struktural agar dapat memberikan waktu proses evakuasi saat terjadi kebakaran dan meminimalisir korban jiwa.

Aplikasi Fireproofing Spray Cementitious
Aplikasi Fireproofing Spray Cementitious

Area Penting Pengaplikasian Fireproofing Spray

Berikut area-area penting yang dapat diaplikasikan fireproofing spray :

  • Fireproofing Spray pada Balok Baja dan Baja Struktural

Struktur baja dapat kehilangan kekuatan strukturalnya saat terkena suhu tinggi terutama saat terkena api. Fireproofing spray membantu memperlambat kenaikan suhu baja sehingga memberikan lebih banyak waktu bagi penghuni untuk menyelamatkan diri.

  • Fireproofing Spray pada Fireblocking

Pada konstruksi rangka kayu, kancing maupun balok membuat celah dalam partisi lantai atau dinding. Pengaplikasian fireblocks bertujuan dlakukan secara internal karena untuk membagi area ini menjadi interval yang lebih kecil

  • Fireproofing Spray pada area lapisan beton
  • Fireproofing Spray pada area jembatan pipa pabrik kimia atau kilang minyak
  • Fireproofing Spray pada area sirkuit listrik
Jasa Fireproofing Spray Profesional
Jasa Fireproofing Spray Profesional

Jenis Fireproofing yang Wajib Diketahui

  • Fireproofing Intumescent

Jenis fireproofing intumescent semakin populer untuk mencapai tingkat ketahanan api pada baja struktural yang terpapar. Fireproofing intemescent ini mengembang saat terkena panas dan menciptakan lapisan insulasi yang melindungi material atau struktur dari api.

  • Fireproofing Cementitious

Jenis fireproofing cementitios merupakan fireproofing yang materialnya berbahan dasar semen sebagai pengahalang api. Jenis ini sebagai material yang paling banyak digunakan.

Beberapa merk material dari Fireproofing spray

*Terdapat selain merk material fireproofing di atas
Fireproofing Spray Proteksi Kebakaran Area Baja, Beton dan Besi
Fireproofing Spray Proteksi Kebakaran Area Baja, Beton dan Besi

Harga Jasa Fireproofing Spray

PT Alpha Tunas Mandiri Jasa Fireproofing Spray Terbaik

error: Dilarang Copy Paste!!!
Scroll to Top